Komsos Dengan Warga Binaan, Babinsa Bahas Kamtibmas

    Komsos Dengan Warga Binaan, Babinsa Bahas Kamtibmas
    Serka Hadi S melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat binaan

    DEMAK – Demi keamanan Babinsa Koramil 10/Guntur Serka Hadi S melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat binaan membahas tentang Kamtibmas yang ada di lingkungan Desa Temuroso Rt 8 Rw 3 Kecamatan Guntur Kabupaten Demak, Selasa (04/06/2024).

    Dalam Komunikasi Sosial yang dilaksanakan oleh Serka Hadi S tersebut membahas tentang Keamanan di Lingkungan sekitar serta juga memberi himbauan kepada masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan.

    Lebih lanjut Ia mengatakan Inilah fungsi kita berkomunikasi sosial kepada masyarakat jika ada sejumlah permasalahan Terutama keamanan di lingkungan sekitar Desa binaan kita bisa diselesaikan bersama, ” Ucapnya.

    Komunikasi sosial (Komsos) dilakukan babinsa selain sebagai wujud kepedulian TNI kepada rakyat juga untuk sarana silaturahmi untuk menjalin keakraban.

    Serka Hadi S menambahkan Desa Temuroso sudah tertib dan aman. “Kita sama-sama bertanggung jawab menjaga keamanan di lingkungan sekitar kita, Jadi secara bersama sama mari menjaga lingkungan yang selama ini sudah aman, terutama dari tindakan kriminal dan penyalahgunaan narkoba, ” tandasnya.*

    demak
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Terjun Langsung Ke Pasar Tradisional, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Jalin Silaturahmi, Babinsa Koramil 12/Mranggen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Babinsa Bandungrejo Beri Motivasi Pemilik Bengkel Sepeda Motor
    Secara Serentak Berantas Sarang Nyamuk, Babinsa Koramil 12/Mranggen Turun Langsung Lakukan Pembersihan
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025

    Ikuti Kami